Praktikum Konversi Energi Listrik merupakan mata kuliah wajib Teknik elektro yang membahas percobaan atau pengujian terhadap rangkaian sistem elektronika seperti power supply non simetris , clock IC Timer 555, counter 7 segment, counter 2-3 digit, pencacah dengan JK Flip-Flop, modulus/pembagi frekuensi, MOD/NIM, karnaugh map, line tracer, dan komparator digital.