Mata
kuliah Psikologi Kepribadian II menjelaskan tentang berbagai konsep-konsep teori
kepribadian dengan
pendekatan
traits (pensifatan) yaitu teori Traits dari Allport, teori Factor dari
Cattel, teori Perkuatan Operan dari Skinner, teori Belajar Sosial dari Bandura,
teori Kepribadian Maslow, teori Self dari Rogers, teori Personologi dari
Murray, dan teori Medan dari Lewin. Metode pembelajaran yang digunakan adalah
Student centered learning dengan strategi belajar Collaborative learning, small
group discussion, dan diskusi kelompok. Media pembelajaran yang digunakan
adalah google scholar, pnri, e-book, e-study, ppt, video pembelajaran dan
kasus. Penilaian pembelajaran melalui keaktifan, penugasan, dan ujian.
- Teacher: 3037301 PANCA KURSISTIN HANDAYANI